.

Kasiat Pengobatan Menggunakan Alang-alang ( Imperata Cylindrica (L) Beauv var mayor (nees)

Kasiat Pengobatan Menggunakan Alang-alang ( Imperata Cylindrica (L) Beauv var mayor (nees)
Kasiat Pengobatan Menggunakan Alang-alang ( Imperata Cylindrica (L) Beauv var mayor (nees), sesuai dengan tema diatas kami akan meyampaikan pengalaman tentang bagaimana cara memanfaatkan kasiat daun alang-alang yang mempunyai berbagai macam kasiat untuk penyembuhan berbagai macam penyakit.

Dapat kami sampaikan bahwa daun alang-alang merupakan anugrah tuhan yang maha esa yang disiapkan untuk mahluk hidup se alam semesta. Diantara penyakit yang dapat disembuhkan dengan daun alang-alang adalah yang pertama melancarkan air seni atau bisa juga dikatakan buang air kecil, dan juga dapat meredakan nyeri sendi dan menurunkan tekanan darah tinggi.

Kalu diatas tadi kami sebutkan kasiat daun alang-alang, kami juga akan menjelaskan bagaimana cara untuk meracik daun alang-alang dan juga akar rimpang.

Cara pengobatan :
20 - 30 gram rimpang kering direbus dengan menggunakan 4 (empat) gelas air hingga tersisa 1,5 gelas saja. Setelah itu sisa air tadi disaring dengan menggunakan saringan teh untuk diambil sari-sarinya. Dan diminum 3 (tiga) kali sehari masing-masing setengah gelas saja. 

Demikian tips yang dapat saya sampaikan untuk mengatasi permasalahan yang anda alami mungkin saat ini. Ini hanya ihktiar yang patut dilakukan kita sebagai manusia untuk mendapatkan kesembuhan, semoga tuhan yang maha esa memberikan berkahnya kepada kita semua.

Sign up here with your email address to receive updates from this blog in your inbox.

0 Response to "Kasiat Pengobatan Menggunakan Alang-alang ( Imperata Cylindrica (L) Beauv var mayor (nees)"

Post a Comment